Judul | Aplikasi Manajemen Disposisi Surat Berbasis Web Pada Dinas Koperasi UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru / Nada Nabella |
Pengarang | Nada Nabella |
EDISI | 1 |
Penerbitan | Banjarbaru : STMIK Banjarbaru, 2018 |
Deskripsi Fisik | 74+xiii |
Subjek | Aplikasi Berbasis Web |
Abstrak | Lembar disposisi merupakan sarana yang digunakan oleh pimpinan untuk memberikan wewenang dan tugas kepada bawahan dalam bentuk perintah atau instruksi secara singkat dan jelas guna memproses atau menyelesaikan suatu surat. Dari data rekapitulasi agenda disposisi pada November 2017 dan Desember 2017 oleh Sub Bagian Umum dan Kepegawaian, banyak pegawai yang tidak menuliskan namanya saat menerima disposisi. Padahal berdasarkan mekanisme penerimaan surat sampai dengan disposisi pada Dinas Koperasi, UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru, penerima surat wajib menulis tanggal terima, tanda tangan dan nama jelas pada lembar disposisi ketika menerima surat. Pada penelitian ini akan diterapkan aplikasi web untuk manajemen disposisi surat pada Dinas Koperasi, UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru. Hasil yang diperoleh dari penelitian yang telah dilakukan yaitu aplikasi manajemen disposisi surat berbasis web ini dapat memudahkan seluruh pegawai dalam proses manajemen disposisi surat undangan khususnya memvalid |
Bahasa | Indonesia |
Bentuk Karya | Bukan fiksi atau tidak didefinisikan |
Target Pembaca | Tidak diketahui / tidak ditentukan |
No Barcode | No. Panggil | Akses | Lokasi | Ketersediaan |
---|---|---|---|---|
706.1197.NAD.A.(1) | Baca di tempat | Perpustakaan Pusat - Ruang Baca Umum | Tersedia |
Tag | Ind1 | Ind2 | Isi |
001 | INLIS000000000000420 | ||
005 | 20230605022254 | ||
007 | ta | ||
008 | 230605###########################0#ind## | ||
035 | # | # | $a 0010-0623000033 |
100 | 0 | # | $a Nada Nabella |
245 | 1 | # | $a Aplikasi Manajemen Disposisi Surat Berbasis Web Pada Dinas Koperasi UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru /$c Nada Nabella |
250 | # | # | $a 1 |
260 | # | # | $a Banjarbaru :$b STMIK Banjarbaru,$c 2018 |
300 | # | # | $a 74+xiii |
520 | # | # | $a Lembar disposisi merupakan sarana yang digunakan oleh pimpinan untuk memberikan wewenang dan tugas kepada bawahan dalam bentuk perintah atau instruksi secara singkat dan jelas guna memproses atau menyelesaikan suatu surat. Dari data rekapitulasi agenda disposisi pada November 2017 dan Desember 2017 oleh Sub Bagian Umum dan Kepegawaian, banyak pegawai yang tidak menuliskan namanya saat menerima disposisi. Padahal berdasarkan mekanisme penerimaan surat sampai dengan disposisi pada Dinas Koperasi, UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru, penerima surat wajib menulis tanggal terima, tanda tangan dan nama jelas pada lembar disposisi ketika menerima surat. Pada penelitian ini akan diterapkan aplikasi web untuk manajemen disposisi surat pada Dinas Koperasi, UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru. Hasil yang diperoleh dari penelitian yang telah dilakukan yaitu aplikasi manajemen disposisi surat berbasis web ini dapat memudahkan seluruh pegawai dalam proses manajemen disposisi surat undangan khususnya memvalidasi nama penerima disposisi pada Dinas Koperasi, UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarbaru. Berdasarkan uji validitas dan reliabilitas menghasilkan data yang valid dengan tingkat reliabilitas sangat reliabel. Kata Kunci: Lembar Disposisi, Aplikasi, Web |
600 | # | 4 | $a Aplikasi Berbasis Web |
990 | # | # | $a 706.1197.NAD.A.(1) |
Content Unduh katalog
Karya Terkait :