na INLIS000000000000985 20230620013429 0010-0623000598 ta 230620 | | | Haris Pratama Aplikasi Pemantauan Stok Barang Dan Pendapatan Pada Toko Malatiara / Haris Pratama Banjarbaru : STMIK Banjarbaru, 2021 123+xviii Proses penjualan barang pada Toko Malatiara masih belum dilengkapi dengan adanya pencatatan transaksi penjualan. Hal ini menyebabkan tidak aduij anya catatan hasil pendapatan. Pemilik tidak mengetahui sisa stok barang yang habis. Serta tidak adanya pencataan hasil pendapatan sehingga berpengaruh ke pendapatan untuk pembelian stok barang baru. Untuk mengatasi permasalahan tersebut akan dibangun sebuah aplikasi pemantauan stok barang dan pendapatan berbasis web yang mampu memberikan informasi mengenai stok barang dan laporan pendapatan. Dengan adanya Aplikasi Pemantauan Data Barang dan Pendapatan Pada Toko Malatiara memberikan manfaat berupa kemudahah askes informasi mengenai stok barang dan pembuatan laporan pendapatan dengan cepat dan benar. Terdapat perhitungan pendapatan dari hasil penjualan yang akan digunakan untuk menambah stok barang. Serta adanya pemberitahuan notifikasi kepada penjual jika stok barang habis dan pemberitahuan segera membeli barang baru sehingga memudahkan pemilik toko untuk mengetahui jumlah stok yang habis sehingga membantu dalam proses pengambilan keputusan. Dari uji user acceptance khualitas sofware didapatkan hasil 84,21% responden setuju bahwa aplikasi pemantauan stok barang dan pendapatan mudah dipahami dan mudah digunakan. Kata Kunci: Aplikasi, Penjualan, Barang, Pendapatan, Toko Malatiara. Aplikasi Berbasis WEB 705.1289.HAR.A.1